Begini Cara Babinsa Kelurahan Banjarsari Dalam Mewujudkan Kamtibmas di Wilayah Binaan

    Begini Cara Babinsa Kelurahan Banjarsari Dalam Mewujudkan Kamtibmas di Wilayah Binaan

    SURAKARTA - Bertempat di Pendopo Kelurahan Banjarsari Jln.Sumpah Pemuda No.01 Kelurahan Banjarsari, Babinsa Kelurahan Banjarsari Koramil 02/Banjarsari Kodim 0735/Surakarta Serda Mujono dan Serda Enfri CS melaksanakan giat koordinasi dengan mitra karib anggota Linmas mengenai keadaan dan situasi diwilayah Kelurahan Banjarsari, Senin (16/01/2023).

    Serda Enfri mengatakan dalam kesempatan ini selain meningkatkan kebersamaan dan kekompakan Babinsa Serda Enfri memberikan tata cara pengaturan kegiatan patroli diwilayah.

    "Untuk kegiatan patroli diwilayah harus rutin dilakukan supaya warga merasa lebih aman dan nyaman, selain itu juga bisa mengetahui apabila ada setiap permasalahan dilingkungan wilayah Kelurahan Banjarsari."ujarnya.

    "Untuk menciptakan lingkungan yang kondusif dan nyaman setiap anggota Linmas harus memahami tugas dan tanggung jawabnya masing-masing."imbuhnya.

    "Dalam kesempatan ini kami juga memberikan pelatihan baris berbaris kepada anggota linmas guna meningkatkan kemampuan kedisiplinan serta kekompakan bersama."pungkas Serda Enfri.

    (Arda 72)

    surakarta
    Pardal Riyanto

    Pardal Riyanto

    Artikel Sebelumnya

    Melaui Apel Pagi , Koramil 02/Banjarsari...

    Artikel Berikutnya

    Izzuddin Ahmad Yasin The Rising Star, Sang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Kunjungan Kapolres Maros
    Hendri Kampai: Membangun Positivisme Bangsa Indonesia di Tengah Ketidakpastian Ekonomi dan Geopolitik Dunia
    TNI-Polri Gelar Tactical Video Game Untuk Sinergikan Pengamanan VVIP Pelantikan Presiden 2024
    Diduga Langgar AD/ART, Munas XI Partai Golkar Digugat ke PN Jakarta Barat dan PTUN

    Ikuti Kami